HUBUNGAN ANTARA UMUR DAN JENIS KELAMIN DENGAN KEPATUHAN TERHADAP KUNJUNGAN KONTROL TEKANAN DARAH PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PUNDONG BANTUL
Kata Kunci:
Hipertensi, Kepatuhan Kontrol dengan umur dan jenis kelaminAbstrak
Bertambahnya usia, kerentanan seseorang untuk mengalami hipertensi akan meningkat. Individu yang berumur di atas 60 tahun memiliki risiko yang lebih tinggi terhadap hipertensi, sekitar 50-60% memiliki tekanan darah lebih besar atau sama dengan 140/90 mmHg. Hipertensi lebih umum terjadi pada kelompok usia lanjut. Data menunjukkan bahwa prevalensi hipertensi meningkat secara signifikan pada usia di atas 55 tahun, dengan angka mencapai 63,8% pada usia 75 tahun ke atas di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi dan mengetahui hubungan antara umur dan jenis kelamin dengan kepatuhan terhadap kunjungan kontrol tekanan darah penderita Hipertensi di Wilayah Kerja Puskesmas Pundong Bantul. Penelitian ini menggunakan desain penelitian kuantitatif dengan pendekatan analitik observasional. Uji analisis yang digunakan adalah uji Korelasi Pearson untuk melihat hubungan antara variabel terikat (umur dan Jenis kelamin)dan variabel bebas (kepatuhan kunjungan). Data yang diperoleh dari 1.373 responden di Puskesmas Pundong menunjukkan bahwa jenis kelamin tidak terdapat hubungan signifikan antara jenis kelamin dan kepatuhan kunjungan kontrol. Begitupula untuk usia yang menunjukkan hasil penelitian untuk masing-masing pembagian umur tersebut memiliki nilai Pvalue >0.005, yang mana dapat diartikan bahwa umur tidak mempengaruhi kepatuhan terhadap kunjungan kontrol penderita hipertensi di Pundong. Seiring bertambahnya usia, risiko hipertensi meningkat, dengan sekitar 50-60% individu di atas 60 tahun mengalami tekanan darah tinggi. Penelitian ini mengungkapkan bahwa kepatuhan terhadap pengobatan antihipertensi bervariasi berdasarkan usia dan jenis kelamin.
Referensi
Ardhana, M., Lestari, F., & Choesrina, R. (2022). Kepatuhan pengobatan pasien geriatri dalam pengobatan hipertensi di puskesmas cicantayan sukabumi. Bandung Conference Series Pharmacy, 2(2). https://doi.org/10.29313/bcsp.v2i2.4275
Tukan, R. A., Najihah, N., & Wijayanti, D. (2023). Kepatuhan Kontrol Tekanan Darah Pada Lansia Dengan Hipertensi. Health Information : Jurnal Penelitian, 15(2), Version 1. Retrieved from https://myjurnal.poltekkes-kdi.ac.id/index.php/hijp/article/view/920
Liberty, I., Pariyana, P., Roflin, E., & Waris, L. (2018). Determinan kepatuhan berobat pasien hipertensi pada fasilitas kesehatan tingkat i. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pelayanan Kesehatan, 58-65. https://doi.org/10.22435/jpppk.v1i1.428
Mehta, S., Volpp, K., Troxel, A., Day, S., Lim, R., Marcus, N., … & Asch, D. (2019). Electronic pill bottles or bidirectional text messaging to improve hypertension medication adherence (way 2 text): a randomized clinical trial. Journal of General Internal Medicine, 34(11), 2397-2404. https://doi.org/10.1007/s11606-019-05241-x
Raymundo, A. and Pierin, Â. (2014). Adherence to anti-hypertensive treatment within a chronic disease management program: a longitudinal, retrospective study. Revista Da Escola De Enfermagem Da Usp, 48(5), 811-819. https://doi.org/10.1590/s0080-6234201400005000006
Tania, T., Yunivita, V., & Afiatin, A. (2019). Adherence to antihypertensive medication in patients with hypertension in indonesia. International Journal of Integrated Health Sciences, 7(2), 74-80. https://doi.org/10.15850/ijihs.v7n2.1588
Al-Ramahi, R. (2014). Adherence to medications and associated factors: a cross-sectional study among palestinian hypertensive patients. Journal of Epidemiology and Global Health, 5(2), 125. https://doi.org/10.1016/j.jegh.2014.05.005
Hazwan, A. and Pinatih, G. (2017). Gambaran karakteristik penderita hipertensi dan tingkat kepatuhan minum obat di wilayah kerja puskesmas kintamani i. Intisari Sains Medis, 8(2), 130-134. https://doi.org/10.15562/ism.v8i2.127
Holt, E., Joyce, C., Dornelles, A., Morisky, D., Webber, L., Muntner, P., … & Krousel‐Wood, M. (2013). Sex differences in barriers to antihypertensive medication adherence: findings from the cohort study of medication adherence among older adults. Journal of the American Geriatrics Society, 61(4), 558-564. https://doi.org/10.1111/jgs.12171
Jankowska‐Polańska, B., Chudiak, A., Uchmanowicz, I., Dudek, K., & Mazur, G. (2017). Selected factors affecting adherence in the pharmacological treatment of arterial hypertension. Patient Preference and Adherence, Volume 11, 363-371. https://doi.org/10.2147/ppa.s127407
Juniarti, B., Setyani, F., & Amigo, T. (2023). Tingkat pengetahuan dengan kepatuhan minum obat pada penderita hipertensi. Cendekia Medika Jurnal Stikes Al-Ma`arif Baturaja, 8(1), 43-53. https://doi.org/10.52235/cendekiamedika.v8i1.205
Kumalasari, DN, Purwaningsih, E., Supatmi, S., & Pranawati, E. (2024). Gambaran Kepatuhan Kontrol Tekanan Darah Penderita Hipertensi. Jurnal Penelitian Perawat Profesional , 6 (4), 1897-1902. https://doi.org/10.37287/jppp.v6i4.4459
Dhrik, M., Prasetya, A., & Ratnasari, P. (2023). Analisis hubungan pengetahuan terkait hipertensi dengan kepatuhan minum obat dan kontrol tekanan darah pada pasien hipertensi. Jurnal Ilmiah Medicamento, 9(1), 70-77. https://doi.org/10.36733/medicamento.v9i1.5470
Fitriani, R. (2022). Faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat kepatuhan pasien hipertensi terhadap pengobatan di puskesmas air bintunan kota bengkulu tahun 2021. ujp, 440-450. https://doi.org/10.23917/ujp.v1i4.135
Purnamawati, D. (2023). Pengetahuan dan kepatuhan kontrol pasien hipertensi di puskesmas sungai raya. Jik Jurnal Ilmu Kesehatan, 7(2), 242. https://doi.org/10.33757/jik.v7i2.707
Logonova, Natalya; Karpov, Yuri; Khomitskaya, Yunona ; Kvasnikov, Boris.2022.BASELINE CHARACTERISTICS, ANTIHYPERTENSIVE EFFECTIVENESS, AND TREATMENT ADHERENCE IN HYPERTENSIVE PATIENTS DEPENDING ON AGE: POST-HOC ANALYSIS OF THE TRICOLOR STUDY.National Medical Research Center for Cardiology, Moscow, RUSSIAN FEDERATION Journal of Hypertension 40(Suppl 1):p e98, June 2022. DOI: 10.1097/01.hjh.0000836200.79405.6c
Husnawati, H. (2023). Tingkat kepatuhan minum obat pada pasien hipertensi berdasarkan sosiodemografi di salah satu puskesmas di kota pekanbaru. Jops (Journal of Pharmacy and Science), 7(1), 54-62. https://doi.org/10.36341/jops.v7i1.3882
Moningkey, S., Aprilyanri, I., Hirania, I., Arita, L., & Atmodjo, W. (2023). Kontribusi kepatuhan konsumsi obat antihipertensi dan terkendalinya tekanan darah pasien hipertensi di puskesmas cisauk, kabupaten tangerang, banten. Journal of Medicine & Health, 5(1), 56-63. https://doi.org/10.28932/jmh.v5i1.6097
Pramana, G., Dianingati, R., & saputri, n. (2019). Faktor-faktor yang mempengaruhi kepatuhan minum obat pasien hipertensi peserta prolanis di puskesmas pringapus kabupaten semarang. Indonesian Journal of Pharmacy and Natural Product, 2(1). https://doi.org/10.35473/ijpnp.v2i1.196
Rahmadhani, M. (2021). Faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya hipertensi pada masyarakat di kampung bedagai kota pinang. Jurnal Kedokteran STM (Sains Dan Teknologi Medik), 4(1), 52-62. https://doi.org/10.30743/stm.v4i1.132
Yusransyah, Y. (2023). Faktor – faktor yang mempengaruhi kepatuhan berobat responden rawat jalan di rsud banten tahun 2022. Medical Sains Junal Ilmiah Kefarmasian, 8(3), 971-980. https://doi.org/10.37874/ms.v8i3.734